Bandung, di titik koordinat itu… Siang ini, lagi ngelamun di balkon rumah tiba-tiba datanglah segerombolan Doger Monyet (Monyetnya, Pawangnya, dan Mamang Musiknya) tampil di jalan depan. Mamang penabuh gendang mulai …
Raja dan Ratu–Tak Bisa Bersatu
Kenapa ya kawanan lebah/semut itu dipimpin oleh seekor Ratu? Ratu itu kan betina, kenapa ga sama Raja aja (jantan) yang pantas buat memimpin seperti Raja Hutan, dipimpin oleh Singa? Notebene …